
[
TIPS PENCARIAN DENGAN SEARCH
ENGINE
GOOGLE
Kita pasti tidak asing lagi dengan Search
Engine google, tingkat ketergantungan
kita terhadap mesin pencari ini bisa
dibilang tinggi. yups sebagaimana kita
ketahui bahwa mbah google berada di
tingkat teratas sebagai mesin pencari/
search engine mengalahkan rival-rivalnya
seperti yahoo dan bing, berikut adalah tips
untuk memaksimalkan hasil pencarian
dimesin google agar hasil yang diberikan
oleh mbah google sesuai dengan harapan
kita .
1. Filetype Funsi ini digunakan untuk
pencarian file. ex:kita ingin mencari file
dari internet yang ada hubungannya
dengan Microsoft office, maka kita cukup
mengetikan*
“ Microsoft office filetype:
pdf ” tanpa tanda kutip. bila yang kita
cari adalah file word maka filetype:pdf
diganti dengan filetype:doc
2. Memakai tanda
“ +” dan tanda kutip
Fungsi ini digunakan untuk lebih
mengspesifikasikan pencarian dengan
menggunakan dua suku kata , ex:
universitas+Indonesia* bila memakai
tanda kutip menjadi
“ universitas
Indonesia.
3. Inurl Fungsi ni digunakan untuk mencari
kata tertentu yang
“ masuk “ sebagai
url. Dengan option ini kita dapat
melakukan pencarian pada folder tertentu
(jika dikombinasikan pada option
“
indexof ”). Ex: inurl:admin******
pencarian ini akan menghasilkan url
website yang mempunyai kata
“
admin ” .
4. Site Funsi ini dimanfaatkan
utnukmencari situs yang berhubungan
dengan apa yang kita ketik. Ex: kita ingin
mecari situs surabaya maka kita bisa
ketikan** site:Surabaya.go.id
5. Site: Langkah ini dimanfaatkan untuk
melakukan pencarian pada situs tertentu .
ex:* misalkan kita ingin mencari software
Mozilla firefox 3.5 di situs
http://
www.softpedia.com]Free Downloads
Encyclopedia - Softpedia, maka yang kata
lakukan adalah cukup mengetikan****
site: softpedia.com
“ Mozilla firefox
3.5”****pakai tanda kutip.
6. Intitle: Opsi ini digunakan untuk
mencari kata tertentu yang terdapat pada
title dari halaman web.
7. Link Fungsi ini digunakan untuk
mengetahui situs mana saja yang nge-link
ke situs tertentu.
************
Ex:*****
link:detik.com** dengan ini kita bisa
mengatahui situs mana saja yang
mempunyai link ke
http://
www.detik.com]detikcom : situs warta
era digital , kita bisa mengkombinasikan
berbagai macam option diatas untuk
mendapatkan hasil pencarian yang lebih
spesifik. ex a)***** pdf
” rapidshare.de/
files ” site:rapidshare.de** kombinasi ini
untuk mencari buku atau file Pdf di situs
http://
www.raphidshare.de]raphidshare.de
- rap
hid share Resources and Information. This
website is for sale! b)***** +inurl:exe|rar|
zip site: softpedia.com**** kombinasi ini
digunakan untuk mencari program
aplikasi di
http://
www.softpedia.com]Free Downloads
Encyclopedia - Softpedia , kita bisa
mengganti site: softpedia.com menjadi
site: megaupload.com bila kita ingin
mencari filenya di
http://
www.megaupload.com-MEGAUPLOAD -
The leading online storage and file
delivery service
8. Tanda kutip
(“…”)Option ini
digunakan untuk mencari informasi agar
tepat sasaran. Tanda kutipakan
menghasilkan halaman-halaman yang
lebih tepat sasaran dan lebih erat dengan
informasi yang kita cari. Dengan
membubuhkan tanda kutip dia awal dan
di akhir kata, maka mesin pencari google
akan menyuguhkanhasil pencarian yang
sama persis dengn yang kita ketikan.
9. Klik
“ Image ” Apabila kita ingin
mencari gambar atau image, misalnya
ingin mencari gamabar handphone
dengan tipe tertentu. Klik saja tombol
“
image ” yang berada diatas kotak
pencarian kemudian ketikan nama
handphone yang anda cari berikut tipenya.
10. Pakai tanda
“ ~ ” Bila kita ingin
mencari sinonim dari sebuah kata. Kita
bisa memanfaatkan tanda ~ yang berada
disebelah kiri atas tepatnya diatas tombol
tab keyboard anda. Tanda ini ternyata
sangat beguna dalam melakukan
pencarian di GOOGLE.
11. Ketikan kata yang lebih panjang agar
hasil pencarian lebih relevan Saat kita
melakukan pencarian di Google ada
baiknya jika kita mengetikan kata yang
lebih panjang di kotak pencarian agar hasil
dari pencariaannya lebih relevan seperti
yang kita inginkan.
12. Kamus dan Translate dari GOOGLE
Google bisa menjadi kamus buat kita bila
kita ingin mencari tau* devinisi dari
sebuah kata. Cukup tambahkan define
sebelum kata yang akan kita cari
definisinya di kotak pencarian Google,
maka google akan mencari dan
memberikan definisi dari kata yang kita
ketik secara tepat. Google juga ahli dalam
menterjemahkan bahasa. Liaht link
“
language tools ” yang ada di kanan
kotak pencarian di homepage Google,
maka kita akan di bawa ke sebuah
halaman translate kita tinggal masukan
kalimat yang akan kita translate dan klik
translate kemudian kita lihat hasilnya.
Sampai saat ini Google mensupport 51
jenis bahasa termasuk bahasa Indonesia
dlam menterjemahkan,bahkan kita bisa
langsung upload dari file doc untuk
mentranslatenya tanpa harus capek-capek
ngetik lagi.
13. Buku-buku dari Google Google juga
ingin mencerdaskan dunia dengan
memberikan sebuah ruang untuk kita
menambah ilmu dengan membaca. Masuk
saja ke www. books.google.com , disana
kita bisa melihat atau membaca beragam
buku dari buku-buku actual diseluruh
dunia.
Semoga Bermanfaat
.tik lagi.
13. Buku-buku dari Google Google juga
ingin mencerdaskan dunia dengan
memberikan sebuah ruang untuk kita
menambah ilmu dengan membaca. Masuk
saja ke www. books.google.com , disana
kita bisa melihat atau membaca beragam
buku dari buku-buku actual diseluruh
dunia.
Semoga Bermanfaat
]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan tinggalkan komentar anda , saya ucapkan terimakasih atas kunjungan nya.